Kanker Kandung Empedu
Apakah kanker empedu?
Kanker empedu adalah tumor ganas yang tumbuh di dalam jaringan kandung empedu, kanker kandung empeduyang merupakan titik awal kanker lebih jarang ditemukan, perbandingan tumbuhnya kanker kandung empedu pada pria dan wanita adalah 1 : 2, terutama wanita yang berumur 60 ke atas lebih gampang terkena penyakit ini, prognosisnya kurang bagus, kemungkinan jangka waktu hidup 5 tahun hanya 3%.