Tampilkan postingan dengan label Bagaimana Asal Mula Kehidupan ?. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Bagaimana Asal Mula Kehidupan ?. Tampilkan semua postingan

Selasa, 15 Januari 2013

Bagaimana Asal Mula Kehidupan ?

 

 


Bumi kita penuh dengan kehidupan.Dari kutub Utara yang bersalju sampai ke hutan hujan tropis Amazon, dari gurun Sahara sampai ke rawa Everglades, dari dasar lauttan yang gelap sampai puncak gunung yang cemerlang--- dimana mana ada kehidupan.Dan kehidupan sarat dengan potensi yang akan membuat kita takjub.
Kehidupan ada dalam berbagai jenis, ukuran,dan kuantitas yang tidak terbayangkan.Satu juta species serangga mendegung dengung dan mengeliat -geliat di planet kita. Dalam perairan di sekitar kita, lebih dari 20.000 species ikan berenang , ada yang sekecil butiran beras,yang lain sepanjang truk.Sedikit dikitnya 350.000 species tanaman--ada yang aneh, namun kebanyakan mengagumkan--menghiasi tanah.Dan lebih dari 9.000 species burung terbang di angkasa.Mahluk2 ini,termasuk manusia, membentuk panorama dan simponi yang kita sebut sebagai kehidupan.